3rd May 2019
6 Burger Terenak di Bandung
Burger merupakan makanan yangberasal dari Italia dan sudah terkenal di berbagai negara, termasukIndonesia. Banyak orang menyukai makanan yang berisi roti, daging, selada,mayonnaise, dan mustard ini. Bandung, kota yang terkenal dengan wisatakulinernya pun berhasil memasarkan burger dengan berbagai sentuhan.Apabila Anda sedang berada di Bandung dan ingin merasakan sensasi burgerdi kota kembang ini, berikut beberapa rekomendasi restoran atau café yangmenyajikan burger terenak di Bandung.